Assalamu'alaikum...
Setelah sekian lama vakum dari dunia internet, saya mencoba untuk memposting secara teratur mengenai artikel berbau tips bloging. Nah, kali ini saya akan membagikan sebuah informasi mengenai bagaimana sih caranya menyembunyikan icon tang dan obeng pada blogspot??
Setelah sekian lama vakum dari dunia internet, saya mencoba untuk memposting secara teratur mengenai artikel berbau tips bloging. Nah, kali ini saya akan membagikan sebuah informasi mengenai bagaimana sih caranya menyembunyikan icon tang dan obeng pada blogspot??
Bilamana kita berada pada posisi log-in dalam akun blogger kita,maka bila kita mengunjungi web blog kita akan nampak bahwa ada icon tang dan obeng pada blog kita seperti gambar berikut:

Gampang,, caranya???
- Klik "Design", kemudian pilih "Edit HTML"
- Jangan lupa mencentang untuk "Expand Template Widget".
- Cari kode berikut ini: ]]></b:skin>
- Kemudian tambahkan:
.quickedit{display:none;}
- Klik "Save Template"
- Lihat blog Anda.. ^_^
Sumber gambar: http://farixsantips.blogspot.com/2010/08/menghilangkan-icon-tang-dan-obeng-di.html
berkunjung bro.. :)
BalasHapusTerimakasih atas kunjungan Anda... :)
BalasHapus