Sharing is Caring | Simple Share™ Berbagi Informasi yang Positif | SEO, Tips, Tutorial, Resensi, Review, Cerita Kehidupan Simple Share™

Kamis, 06 Oktober 2011

Monetize Blog? Kapan Seharusnya???

Assalamu'alaikum wr. wb.
Sebaiknya kapan sih melakukan monetize blog??? Setelah blog kita dapat PR yang bagus kah? Atau setelah Alexa Rank kita semakin ramping??? Lalu, mengapa harus begitu???


Pada dasarnya monetize merupakan hal yang bebas dilakukan oleh si pemilik blog. Kapan sebaiknya itu juga terserah si empunya blog. Lebih cepat lebih baik bukan??? Yupz...

So, kapan seharusnya kita monetize blog kita???

Jawabannya adalah SEKARANG!!!

Mengapa begitu???
Pertama, bila Anda melakukannya semenjak awal, kemudian Anda bisa memilih segmentasi iklan yang hendak ditampilkan, toh juga tidak akan jadi soal bukan???
Kedua, dengan melakukannya secepat mungkin, Anda bisa menyicil jumlah kenampakan iklan yang muncul diblog Anda bila menggunakan PPC/ PPM/ ataupun Google Adsense.
Ketiga, siapa tau Anda bisa mendapatkan beberapa dollar sebagai awalan yang bagus bukan???

Nah, so, sekarang sebaiknya Anda baca mengenai Tambang Emas di Blog...
Semoga bermanfaat!!!

Monetize Blog? Kapan Seharusnya??? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Pengagum Wanita

0 komentar:

Posting Komentar